21 Jul
0
Padang, Kamis 20 Juli 2023 Pascasarjana UIN Imam Bonjol Padang yang dipimpin Direktur Prof.Dr.Firdaus,M.Ag, menerima kunjungan dari Wakil Direktur III, Dr.Mulyana.dan Ketua Prodi S2 Ilmu Hadis UIN Sunan Gunung Djati .
Kedatangan ini juga bertujuan untuk menjalin kerjasama Bidang Akademik dan Penguatan Tata kelola Bidang Studi Prodi S2 Ilmu Hadis Pascasarjana UIN Imam Bonjol Padang dengan Prodi S2 Ilmu Hadis UIN Sunan Gunung Djati. Kerjasama diwujudkan dalam bentuk penandatanganan MoA Prodi S2 Ilmu Hadis Pascasarjana UIN IB Padang dengan Prodi S2 Hadist UIN Sunan Gunung Jati Bandung.

