30 Oct
0
Pascasarjana UIN Imam Bonjol Melaksanakan Wisuda Angkatan ke-90 pada hari Sabtu , 28 Oktober 2023 di Kampus III Sungai Bangek Koto Tangah Kota Padang. Total Wisudawan/i sebanyak 121 yang terdiri dari
- Program Magister sebanyak 104 Wisudawan/i dan :
- Program Doktoral 17 Wisudawan/i
Tampil Sebagai Wisudawan/i Terbaik Untuk Program Strata Tiga (Doktoral) atas nama FILMAWATI Prodi Pendidikan Islam IPK 3,91 dengan Yudisium Pujian dan Program Strata Dua ( Magister) atas nama YOVA SANDRA Prodi Sejarah Peradaban Islam dengan IPK 3,86 Yudisium Pujian .





Selamat bagi seluruh wisudawan /i Pascasarjana UIN Imam Bonjol Padang , Semoga bermanfaat bagi Umat..