NO | PROFIL | DESKRIPTOR |
(1) | (2) | (3) |
1 | Akademisi Ekonomi Syariah | Lulusan mampu mentransfer Ilmu Ekonomi Syariah terhadap mahasiswa dan masyarakat pada umumnya dengan pendekatan inter dan multi disipliner dengan professional |
2 | Konsultan Ekonomi Syariah | Lulusan mampu mengevaluasi, menilai, mengembangkan Ilmu Ekonomi Syariah dengan pendekatan inter dan multi disipliner dengan profesional |
3 | Praktisi Ekonomi Syariah | Lulusan mampu mengembangkan Ilmu Ekonomi Syariah dalam kehidupan masyarakat secara professional |
PROFIL LULUSAN PS MAGISTER EKONOMI SYARIAH